Jelang Idul Fitri, Babinsa ajak warga Tingkatkan Keamanan Gampong

    Jelang Idul Fitri, Babinsa ajak warga Tingkatkan Keamanan Gampong
    Aceh Timur - Menjaga situasi dan kondisi wilayah, Babinsa Koramil 14/Rantau Peureulak Kodim 0104/Aceh Timur, Serka Enang Suratman melakukan Patroli sekaligus Komsos dengan mengajak warga binaannya untuk meningkatkan keamanan jelang hari Raya Idul Fitri 1443 H.

    Aceh Timur - Menjaga situasi dan kondisi wilayah, Babinsa Koramil 14/Rantau Peureulak Kodim 0104/Aceh Timur, Serka Enang Suratman melakukan Patroli sekaligus Komsos dengan mengajak warga binaannya untuk meningkatkan keamanan jelang hari Raya Idul Fitri 1443 H.

    Kegiatan tersebut dilaksanakan di Desa Beurandang, Kecamatan Rantau Peureulak, Kabupaten Aceh Timur, Sabtu (30/04/2022).

    Menurut Babinsa,  “Untuk menjaga keamanan lingkungan di wilayah binaan seluruh personil Babinsa melakukan komsos dengan warga sekaligus melaksanakan patroli ketempat tempat keramaian dan pusat kota kecamatan untuk meningkatkan kewaspadaan. Karena menjelang hari raya Idul Fitri biasanya tindak kejahatan meningkat.”ujar Babinsa.

    Kami selaku Babinsa setempat daan Koramil Rantau Peureulak akan selalu siap kapanpun dan dimanapun memberikan rasa aman, nyaman dan kondusif di wilayahnya.

    Kegiatan Komsos dengan warga dan patroli di wilayah binaan ini dipandang sangat efektif, sehingga tindakan antisipasi serta cegah dini bisa dilakukan secara bersama agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

    Seperti tindak pencurian, kebakaran, apalagi saat ini menjelang hari raya Idul Fitri, ” tegas Serka Enang Suratman saat berpatroli.

    Kusdiyono

    Kusdiyono

    Artikel Sebelumnya

    Sambut Idulfitri 1443 H, Babinsa Koramil...

    Artikel Berikutnya

    TNI Polri di Aceh Timur, Siap Amankan Pemudik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Bakamla RI Lepas KN. Pulau Dana-323 untuk Muhibah ke Vietnam dan Singapura
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Buka Peparnas XVII Solo 2024
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kejutan Istimewa dari Kapolres Maros pada HUT Ke-79 TNI
    Danlanud Sultan Hasanuddin Didampingi Ketua PIA Ardhya Garini Cabang 7/D ll Hadiri Upacara HUT Ke-79 TNI

    Ikuti Kami