Berikan Pendampingan, Babinsa 04/Plk Bersama Kelompok Tani Pantau Pertumbuhan Padi

    Berikan Pendampingan, Babinsa 04/Plk Bersama Kelompok Tani Pantau Pertumbuhan Padi
    Aceh Timur - Babinsa Koramil 14/Rantau Peureulak Kodim 0104/Aceh Timur Serma Yoyon, melakukan pendampingan kepada Kelompok Tani Asay memantau pertumbuhan dan perkembangan padi yang berlokasi di arel pesawahan Desa Pasir Putih, Kecamatan Peureulak, Aceh Timur.

    Aceh Timur - Babinsa Koramil 14/Rantau Peureulak Kodim 0104/Aceh Timur Serma Yoyon, melakukan pendampingan kepada Kelompok Tani Asay memantau pertumbuhan dan perkembangan padi yang berlokasi di arel pesawahan Desa Pasir Putih, Kecamatan Peureulak, Aceh Timur, Sabtu (26-02-2022).

    Pada bidang pertanian Babinsa Koramil 04/Plk selalu aktif dalam melakukan berbagai kegiatan diantaranya dengan melakukan pendampingan rutin kepada petani yang ada diwilayah desa binaannya.

    Seperti halnya yang dilakukan oleh Serma Yoyon yang tengah melakukan pendampingan pertanian kepada Kelompok Tani Asay yang sedang memantau pertumbuhan dan perkembangan tanam padi.

    "Pagi ini kita melakukan pemantauan pertumbuhan pada tanaman padi milik warga yang tergabung dalam Kelompok Tani Asay dan alhamdulillah secara umum tanaman padi tumbuh subur dan sehat karena cuaca saat ini sangat mendukung", ujar Babinsa.

    Ia menambahkan, kegiatan pengecekan ini bertujuan untuk memonitoring tanaman padi agar dapat mengetahui perkembangan dan pertumbuhan tanaman serta mewaspadai terhadap serangan hama pada tanaman padi.

    "Usaha pengecekan seperti ini terus kita lakukan, untuk mengetahui kendala apa saja yang terjadi dilapangan, sehingga dapat cepat teratasi”, tutup Yoyon.

    Sosial Pertanian
    Kusdiyono

    Kusdiyono

    Artikel Sebelumnya

    Manfaat Nongkrong Dengan Warga Binaan Sambil...

    Artikel Berikutnya

    Komsos Babinsa Dengan Ketua Pemuda, Dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Dalam Rangka Membangun Kondusifitas di Wilayah, Satgas Yonif 115/ML Tingkatkan Komunikasi Sosial dengan Tokoh Masyarakat Kampung Tirineri 
    Kedatangan Para Delegasi Tandai Akan Dimulainya KTT World Water Forum Bali
    Aparat Gabungan Berhasil Amankan Homeyo, Masyarakat Kembali dari Pengungsian dan Pesawat Sipil Bisa Beroperasi Kembali di Bandara Pogapa
    Babinsa Koramil 02/Timika Karya Bakti Pembersihan Pasar Bersama Masyarakat

    Ikuti Kami